DREAMERS.ID - Jika mengingat sejarah Indonesia, tentu saja kita tidak akan pernah lupa ketika Indonesia pernah dijajah kolonial Belanda selama 350 tahun. Berbicara mengenai penjajahan yang dilakukan oleh kolonial Belanda, ternyata penjajahan tersebut memberikan dampak kulturasi bagi bangsa Indonesia.
Salah satu dampak kulturasinya adalah bidang kuliner. Ternyata nih Dreamers, banyak makanan Indonesia yang kalian anggap Indonesia sekali, tetapi ternyata makanan tersebut merupakan warisan Belanda yang sudah diadaptasi oleh warga Indonesia.
Baca juga: Tak Hanya Sate, Cicipi Kuliner Serba Daging Khas Nusantara yang Menggugah Selera Ini
Kira-kira apa aja sih makanan Indonesia yang dimodifikasi dari warisan Belanda ini? Yuk disimak!(shy)