DREAMERS.ID - Saat ini tidak bisa dipungkiri jika telah banyak orang Indonesia yang juga menyukai makanan dari negara lain selain makanan asli nusantara. Salah satu negara yang kulinernya cukup diminati di Indonesia adalah Korea Selatan.
Sebut saja tteokpokki, kimchi, ramyeon, hingga bulgogi telah menjadi beberapa nama makanan asal negeri ginseng yang memiliki banyak penggemar di Indonesia. Namun, sadarkah kamu jika sebenarnya negara kita ini memiliki kuliner yang mirip dengan makanan asal Korea Selatan?
Baca juga: Restoran Jjamppong No. 1 dari Korea, Ebiga Jjamppong Hadir di Indonesia
Selain adanya perbedaan dari segi nama, makanan-makanan tersebut juga mempunyai keunikan rasa yang memang disesuaikan dengan asal negaranya. Berikut adalah beberapa menu adalah beberapa menu kuliner Korea yang mirip dengan makanan Indonesia, dilansir dari berbagai sumber.(nnd)