home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Google Dan Facebook Bantu Lacak Korban Gempa Nepal

Jumat, 01 Mei 2015 12:18 by reinasoebisono | 1207 hits
Google Dan Facebook Bantu Lacak Korban Gempa Nepal
Image source: Kompas.com

DREAMERSRADIO.COM - Sebuah fitur yang diluncurkan Google dan Facebook mampu mendeteksi korban-korban di Nepal dengan mengakses database. Dua raksasa ini turunn tangan dalam membantu aksi kemanusiaan gempa bumi berkekuatan 7.9 SR yang terjadi di Nepal Sabtu (25/04) lalu.

Google menggunakan layanan ‘Person Finder’ sedangkan Facebook merilis fitur ‘Nepal Earthquake Facebook Safety Check’. ‘Person Finder’ mampu mengumpulkan informasi dari area kejadian berupa laporan responden terkait korban hilang atau yang ditemukan.


Image source: Kompas

Dilansir Kompas, hanya beberapa saat setelah gempa terjadi, terkumpul 200 nama yang di-upload ke database Google. Hingga kini sudah lebih dari 5.000 data terkumpul yang berasal dari inisiatif warga yang terbukti membantu keluarga yang sedang mencari sanak saudaranya.


Image source: Kompas

Baca juga: Bocorkan Data Pengguna, Facebook dan Netflix Didenda 82,5 Miliar Oleh Korea Selatan

Sedangkan ffitur Facebook bisa memperlihatkan orang yang sedang dicari apakah masih terkoneksi oleh Facebook atau tidak. Selebihnya seperti ‘Person Finder’, Facebook memungkinkan penggunanya untuk melaporkan kejadian setempat.

Jadi buat kamu yang sedang mencari kerabat atau warga negara kita yang berada di Nepal, silahkan mencoba fitur dari Google dan Facebook ini ya. Semoga penderitaan warga Nepal segera berakhir dan keadaan kembali seperti semula. (rei)

Komentar
  • HOT !
     DREAMERS.id bersiap untuk menyelenggarakan JPOP VAGANZA 2024 akhir pekan ini! Acara yang disuguhkan untuk komunitas dan pecinta budaya Jepang ini akan berlangsung pada hari Minggu, 17 November di Mangga Dua Square....
  • HOT !
    Airbnb bekerja sama dengan SEVENTEEN untuk memberikan kesempatan istimewa bagi para penggemar merasakan sensasi masuk ke dalam dunia musik mereka. ...
  • HOT !
    Calvin Klein telah mengumumkan NewJeans sebagai Global Ambassador terbarunya. Pada 25 September, merek pakaian Amerika itu memperkenalkan bagian terakhir dari kampanye 24 Fall dengan lima member NewJeans....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : IkaaWulandari
Cast : Reina Lee (OC), EXO, Kim Myung Soo (Infinite), Jonghyun (CNBlue), Heechul (Super Junior), Kpop Idol

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)