home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Gubernur Ahok Usulkan Kota Tua jadi Warisan Budaya ke UNESCO

Selasa, 03 Februari 2015 16:18 by ningcil | 1887 hits
Gubernur Ahok Usulkan Kota Tua jadi Warisan Budaya ke UNESCO
Image source: indonesia.t

DREAMERSRADIO.COM - Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) mengusulkan agar Kota Tua di kawasan Jakarta Barat sebagai salah satu warisan budaya.

Usulan tersebut sudah disampaikannya kepada Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) untuk direkomendasikan dalam nominasi UNESCO.

"Sudah diusulkan tadi lewat Mendikbud, langkah selanjutnya kita tunggu nanti, kita akan bantu," ujar Ahok di Balaikota Jakarta, Selasa (3/2/2015).

Baca juga: Jika Ditugaskan Megawati Ahok Siap Lawan Ridwan Kamil Di Pilkada Jakarta?

Menurutnya, kawasan Kota Tua saat ini sudah jauh lebih baik, sehingga sangat layak menjadi salah satu warisan budaya karena nilai-nilai sejarahnya.

"Saya kira juga Kota Tua sudah lebih bersih sekarang, PKL sudah memakai kartu, buang sampah enggak sembarangan, ada WC toiletnya. Maka kita berharap ada penambahan tempat usahanya disana," katanya.[ris]

Source:
Komentar
  • HOT !
     DREAMERS.id bersiap untuk menyelenggarakan JPOP VAGANZA 2024 akhir pekan ini! Acara yang disuguhkan untuk komunitas dan pecinta budaya Jepang ini akan berlangsung pada hari Minggu, 17 November di Mangga Dua Square....
  • HOT !
    Airbnb bekerja sama dengan SEVENTEEN untuk memberikan kesempatan istimewa bagi para penggemar merasakan sensasi masuk ke dalam dunia musik mereka. ...
  • HOT !
    Calvin Klein telah mengumumkan NewJeans sebagai Global Ambassador terbarunya. Pada 25 September, merek pakaian Amerika itu memperkenalkan bagian terakhir dari kampanye 24 Fall dengan lima member NewJeans....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : IkaaWulandari
Cast : Reina Lee (OC), EXO, Kim Myung Soo (Infinite), Jonghyun (CNBlue), Heechul (Super Junior), Kpop Idol

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)