DREAMERS.ID - Tidak sedikit dari kalian pasti pernah memimpikan tinggal di sebuah rumah pohon yang terletak di sebuah hutan yang tenang dan aman. Saat ini bukan hanya mimpi lagi untuk dapat merasakan tidur di sebuah rumah pohon.
Karena saat ini terdapat beberapa tempat wisata di Indonesia yang bernuansa rumah pohon dengan menyuguhkan pemandangan alam Indonesia yang luar biasa cantik dengan udara khas hutan yang sejuk. Tidak hanya untuk menyegarkan pikiran, namun rumah pohon ini juga sangat Instagramable.
Baca juga: Ketahui Tempat Liburan dengan Tingkat Penularan COVID-19
Berikut ini merupakan beberapa rumah pohon unik dan cantik yang ada di Indonesia.(shy)