home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Terapkan Pola Makan Empat Kali Sehari Selama Ramadhan untuk Berat Badan Proporsional

Rabu, 01 Juli 2015 15:09 by fzhchyn | 6107 hits
Terapkan Pola Makan Empat Kali Sehari Selama Ramadhan untuk Berat Badan Proporsional
Image source: health.com
1. Sahur

Image source: pinterest.com

Rita mengatakan bahwa sahur adalah penentu kekuatan tubuh menjalani puasa. Dalam menu sahur harus ada empat kelompok bahan makanan, yaitu karbohidrat, protein, sayuran, dan buah.

"Ingat, enam jam setelah sahur itu ada penurunan glukosa dalam darah. Setelah tidak kuat, akan ada pemecahan glikogen dari hati sekitar 350 gram. Saat itulah tubuh mengambil cadangan lemak sehingga siang hari biasanya sudah lemas," kata Rita.

Jika badan terasa lemas hanya berselang dua hingga tiga jam setelah sahur, berarti ada yang salah dengan cara makan. "Mungkin makan malam porsinya terlalu besar atau terlalu banyak tidur dan istirahat. Setelah sahur, seharusnya biarkan dulu selama dua jam, baru bisa tidur lagi," tutur Rita.

Komentar
  • HOT !
    Timnas Indonesia U 23 akan berlaga melawan Timnas Irak U 23 untuk memperebutkan tempat ketiga Piala Asia U 23 agar mengamankan posisi Grup C ke Olimpiade Paris 2024. Seperti yang diketahui, Indonesia dan Irak sama sama tidak lolos ke final Piala Asia U 23 2024 di mana Indonesia kalah dari Uzbekistan sementara Irak dikalahkan Jepang....
  • HOT !
    Final DREAMERS RADIO DJ HUNT 2024 berlangsung sukses! Melalui acara ini, telah menemukan bakat bakat baru yang siap bergabung menjadi announcer di Dreamers Radio....
  • HOT !
    Indonesia Comic Con dengan bangga mengumumkan event terbaru, Indonesia Anime Con (INACON) di acara Kick Off INACON pada tanggal 5 Maret 2024 di Irotikay Infinity. Indonesia Anime Con akan berlangsung pada tanggal 15 16 Juni 2024 di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : StrongBaby
Cast : -Amber Josephine Lu f(x) -Lee Seunghyun Bigbang -Lee Gikwang B2ST -Son Dongwoon B2ST -Lot Of Cameo

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)