home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Serunya Melukis Wajah Selebriti Hanya dengan Ramen dan Kecap

Minggu, 20 April 2014 10:00 by mayaindrn | 12104 hits
Serunya Melukis Wajah Selebriti Hanya dengan Ramen dan Kecap
designtaxi.com

DREAMERSRADIO.COM - Cuaca hujan memang paling enak menikmati ramen. Tapi bila ramen disajikan dengan bentuk wajah selebriti favoritemu apa jadinya yaa? Konsentrasikah kamu untuk melahap habis ramen tersebut?

Yap, sebuah merek ramen instan Kabuto Noodles mengadakan kontes bertema Noodle Doodle untuk menciptakan kreasi unik dari mie ramen tersebut. Seorang wanita bernama Sarah King menciptakan sebuah lukisan dari Mire Ramen Kabuki dengan kecap.

Sebelum disajikan diatas piring, Sarah lebih dahulu menggambar sketsa  dengan minyak pada piring kemudian meletakkan mie dan kecap. Tangan kreatifnya menciptakan wajah artis seperti Harry Styles, Miley Cyrus dan Ryan Gosling.

Baca juga: Jangan Asal Manis, Perhatikan Jenis Makanan Ini Untuk Menu Buka Puasa

Lucunya sajian mie satu ini dipelesetkan dengan nama Ramen Gosling dan Miley Soyrus. Jadilah sebuah ramen kecap dengan wajah selebriti favoritmu. Nyummm!

Santapan mie inipun diberi hastag #eatmyface! Wah, kalau makan mie wajah Harry Styles seperti ini kamu makin semangat makan mie gak Dreamers? ^^

Simak juga cara Sarah melukisnya lewat video dibawah ini! (mya)

Komentar
  • HOT !
    KK Entertainment Indonesia, sebuah organisasi yang berdedikasi untuk menjembatani budaya Korea dan Indonesia, dengan bangga menghadirkan ajang kompetisi Dance spektakuler, "KK POP POWER STAGE Dance Competition"....
  • HOT !
    Selain penampilannya yang ikonik, outfit yang dikenakan oleh G Dragon dalam upacara penghargaan MAMA Awards 2024 pada 23 November di Kyocera Dome di Osaka, Jepang, juga menarik perhatian....
  • HOT !
      Para pecinta budaya pop di Indonesia akan kembali dimanjakan dengan kehadiran wondrful Indonesia Comic Con 2024! Acara yang diselenggarakan pada 9 10 November 2024 di Jakarta Convention Center oleh Panorama Media ini sangat dinantikan. Dengan dukungan utama dari wondr by BNI, wondrful ICC tahun ini siap menghadirkan pengalaman unik yang memadukan budaya pop lokal dan internasional....

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : Nurina96
Cast : Cho Kyuhyun, Lee Haneul, Kim Ryeowook, Member Super Junior

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)