home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Coba 5 Tips Mencegah Berat Badan Naik Selama Puasa, Yuk!

Kamis, 24 Mei 2018 13:04 by dodo07 | 6546 hits
Coba 5 Tips Mencegah Berat Badan Naik Selama Puasa, Yuk!
Image source: Hello Sehat
5. Jangan Langsung Tidur Usai Sahur


Image source: lstock

Sahur di pagi buta memang menyebabkan banyak orang yang merasa mengantuk setelahnya. Tidak heran, banyak yang memilih untuk melanjutkan tidur usai menyantap sahur. Namun, jika kamu tak ingin berat badanmu naik, sebaiknya kebiasaan ini perlu dihilangkan.

Berilah waktu pada tubuh untuk mencerna semua makanan. Jika langsung tidur, ini bisa membuat berat badan naik dan tidur pun tak nyenyak. Selain itu, ketika sahur sebaiknya pilih makanan yang mengandung tinggi protein seperti yogurt, kacang-kavangan hingga telur untuk menekan rasa lapar.

Komentar

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : IkaaWulandari
Cast : Reina Lee (OC), EXO, Kim Myung Soo (Infinite), Jonghyun (CNBlue), Heechul (Super Junior), Kpop Idol

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)