DREAMERSRADIO.COM - Merupakan sebuah kehormatan bagi para musisi untuk bisa tampil di liga football tahunan Amerika Serikat, Super Bowl. Untuk tahun 2015 ini, penyanyi cantik Katy Perry pun diberi kehormatan memberikan penampilan terbaiknya di babak paruhwaktu ‘Super Bowl 2015’.
Pelantun ‘Dark Horse’ ini pun tak ingin menyia-nyiakan penampilannya tersebut dengan mempersiapkan kostum untuk membuat penampilannya tampak mewah dan megah. Diberi waktu tampil sekitar 12 menit, Katy pun tampil dengan empat kostum bertema colorful.
Baca juga: Pernah Pacaran, Ini Pendapat John Mayer Soal Lagu Kolaborasinya dengan Katy Perry
Bertempat di University of Phoenix Stadium pada Minggu (01/02), yuk simak seperti apa kostum cantik yang dikenakan Katy Perry saat tampil: