home_icon
SIGN IN
SIGN UP
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda
Portal Berita - Radio Streaming - Komunitas Anak Muda

Yuk Intip 10 Gaya Kostum Halloween Yang Mudah Dari Inspirasi Selebriti!

Sabtu, 25 Oktober 2014 11:19 by pearl | 15863 hits
Yuk Intip 10 Gaya Kostum Halloween Yang Mudah Dari Inspirasi Selebriti!
dreamersradio.com
9. Justin Bieber Tattoo

Untuk gaya Justin Bieber akhir-akhir ini, pelantun 'Girlfriend' tersebut sering terlihat memakai tank top atau kaus singlet putih polos yang menonjolkan tato-tatonya di dada atau lengan. Lalu untuk bawahannya kamu pakai celana putih senada dengan sepatu high top sneakers. Gaya rambut mohawknya dan beberapa layer aksesoris emas juga menjadi salah satu kunci dandanan mantan Selena Gomez ini loh!

Komentar

BERITA PILIHAN

FAN FICTION
OF THE WEEK
Writer : ddokaebishinbu
Cast : Park Chanyeol (EXO), Oh Sehun (EXO), Kim Ah Ra (Original Character)

BERITA POPULER

 
 
 
^
close(x)